Minggu, 15 Februari 2009

Operasi Illegal Logging, Ribuan Batang Kayu Disita






Praktek pembalakan liar yang diduga melibatkan oknum petugas kehutanan marak terjadi daerah-daerah terpencil. Dikabupaten Buton Utara Sulawesi Tenggara tim Operasi illegal logging memburu para pembalak liar mulai dari dalam kawasan hutan hingga keperairan laut. Selain menahan sebuah truk dan sebuah kapal pengangkut kayu, dari operasi ini petugas juga menyita ribuan batang kayu rimba campuran yang bertebaran dilepas pantai.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar